Kulit terasa perih setelah mencuci wajah? Pori-pori tampak lebih besar? Poremizing Clear Toner dari Skin1004, jawabannya. Baca reviewnya di sini, ya! Dalam setiap perawatan kulit, hal pertama dan utama yang disebutkan adalah membersihkan kulit. Memangnya, sepenting itu, ya, membersihkan kulit? Iya, lah! Ibaratkan saja kulit sebagai sebuah meja. Kalau permukaannya kotor, mau semahal apapun benda…
Review Implora 8+ Ceramide Skin Barrier: Dengan 8 Jenis Ceramide, Tetap Ringan, Nyaman, dan Lembap!
Ingin kulit cantik dan sehat? Pakai Implora 8+ Ceramide Skin Barrier Moisturizing Gel aja! Dijamin kulit makin cantik dan sehat dari luar dan dalam. Baca review-nya dulu, yuk! Setiap orang pasti mendambakan kulit yang sehat, tidak hanya dari luar tapi juga dari dalam. Apalagi ketika suhu cuaca yang semakin hari semakin panas, banyak orang yang…
Cara Mendapatkan Passive Income dari Saham yang Rutin Membagikan Dividen
Bisakah kita rutin mendapatkan passive income dari saham tanpa harus melakukan apa-apa lagi selain membeli saham? Jawabannya tentu saja bisa. Hal tersebut merupakan sesuatu yang diidam-idamkan oleh banyak orang. Apa itu passive income? Passive income adalah pendapatan yang diperoleh tanpa harus secara aktif terlibat dalam kegiatan yang menghasilkan pendapatan tersebut. Dengan kata lain, Anda bisa mendapatkan…
5 Cara Mudah Belajar Bahasa Asing untuk Anak
Ingin anak Anda mahir bahasa asing? Berikut 5 cara mudah belajar bahasa asing yang menyenangkan untuk anak. Orang tua wajib tahu! Dengan kemajuan teknologi dan pengetahuan, belajar di negara sendiri saja tidak cukup. Para pendahulu kita, seperti Bung Karno, Agus Salim, hingga Buya Hamka adalah tokoh berpengaruh yang memiliki satu keahlian yang bisa membawa Indonesia…
Bagaimana Cara Merencanakan dan Mempersiapkan Pensiun agar Masa Depan Anda Lebih Terjamin?
Setiap orang pasti ingin memastikan masa pensiun di hari tua mereka aman dan terjamin serta dapat hidup dengan layak dan bahagia. Tetapi bagaimana cara mencapai tujuan tersebut? Perencanaan dan persiapan pensiun sebenarnya tidak sulit, namun Anda perlu memahami bagaimana menentukan langkah-langkah yang tepat. Semuanya dimulai dengan memikirkan tentang bagaimana tujuan finansial yang ingin dicapai serta…
16 Persiapan Interview Kerja agar Interview Kerja Anda Lancar dan Sukses
Interview kerja merupakan tahapan penting dalam mencari pekerjaan dan biasanya menjadi sesuatu yang horror bagi sebagian kandidat, terutama para fresh graduated yang baru pertama kali mencari pekerjaan. Untuk meningkatkan kesempatan diterima di perusahaan yang diinginkan, ada baiknya Anda melakukan persiapan sebelum menghadiri interview kerja tersebut. Berikut ini ada sekitar 16 persiapan interview kerja yang perlu…
Ingin Tetap Bugar Saat Puasa? Lakukan 5 Olahraga Ringan Ini!
Ingin tetap sehat dan bugar selama puasa? Olahraga jawabanya! Pilih olahraga yang ringan namun menyenangkan dan menyehatkan agar Anda tetap kuat menjalani puasa. Baca ulasannya di sini, ya! Anda sedang berpuasa? Jika ya, Anda pasti sering merasa mudah lelah, lesu, dan kurang bersemangat menjalani aktivitas sehari-hari. Padahal ada cara agar Anda tetap aktif…
7 Makanan Jepang yang Mirip Makanan Indonesia, Cobain Yuk!
Mau coba makanan Jepang? Cobain 7 makanan Jepang yang mirip makanan Indonesia ini dulu, yuk! Dijamin enak dan pas di lidah. Sudah akhir pekan, waktunya makan-makan! Apakah Anda tipe orang yang suka makan makanan istimewa di akhir pekan? Kami juga! Ada banyak makanan yang unik, tapi kadang tidak satu selera dengan lidah orang…
Interview Kerja: Pengertian, Jenis-jenisnya, serta Tips Sukses untuk Menghadapinya
Interview kerja atau wawancara kerja merupakan proses tahapan seleksi yang harus dilalui oleh seorang calon karyawan sebelum diterima di sebuah perusahaan atau bidang usaha yang lain. Interview kerja tidak jarang menjadi momok yang cukup menakutkan bagi sebagian calon karyawan karena pada tahap ini calon karyawan akan diberikan berbagai pertanyaan. Bukan tentang sulitnya pertanyaan tersebut, melainkan…
7 Brand Kosmetik Lokal Indi, Kualitasnya Nggak Kalah Sama Brand Luar Negeri!
Brand kosmetik lokal itu banyak. Tapi ada yang unik dan istimewa dari yang lain. Mau coba? Baca ulasannya di sini dulu, yuk! Menjadi cantik itu butuh perjuangan. Waktu, tenaga, juga uang. Betul, tidak? Tapi, dari dulu hingga sekarang, perempuan selalu ingin tampil cantik. Meski tidak mudah, perempuan selalu belajar cara menjadi cantik. Satu di…
6 Jajanan Khas Jakarta, Jadul tapi Rasanya Enak Betul!
Jakarta, ibu kota yang tidak pernah sepi dari para pendatang. Sebagai kota besar, ada banyak hal yang bisa kita nikmati jika ingin berwisata di Jakarta. Kota yang juga disebut dengan Batavia ini menyediakan berbagai macam opsi wisata mulai dari wisata pendidikan, wisata alam, wisata budaya, hingga wisata kuliner. Berbagai macam kuliner menarik bisa Anda temui…